Psikoseksual Dalam Pendekatan Konsep & Proses Keperawatan

Psikoseksual Dalam Pendekatan Konsep & Proses Keperawatan

Sulistyo Andarmoyo

Telah di baca oleh 4 pemustaka, dengan total durasi baca 00:06:15

Deskripsi Buku

BAB I KONSEP PSIKOSEKSUALITAS S eks merupakan topik pembicaraan yang dianggap tabu untuk dibicarakan oleh masyarakat luas Padahal pengetahuan mengenai seks penting dalam perkembangan manusia Sejak pertengahan tahun 1960 an tenaga perawatan kesehatan telah mengenali keterkaitan kesehatan seksual sebagai komponen kesejahteraan Namun demikian banyak klien yang kurang tidak memahami tentang seksualitas terlebih lagi enggan untuk membicarakan masalah seksualitas A Pengertian Seksualitas Seksualitas sulit didefinisikan karena seksualitas memiliki banyak aspek kehidupan kita dan diekspresikan melalui beragam perilaku Seksualitas bukan semata mata bagian intrinsik dari seseorang melainkan juga meluas sampai berhubungan dengan orang lain Keintiman dan kebersamaan fisik merupakan kebutuhan sosial dan biologis sepanjang kehidupan Seks merupakan kegiatan fisik sedangkan seksualitas didefinisikan secara luas sebagai suatu keinginan untuk menjalin kontak kehangatan 15BAB I KONSEP PSIKOSEKSUALITAS S eks merupakan topik pembicaraan yang dianggap tabu untuk dibicarakan oleh masyarakat luas Padahal pengetahuan mengenai seks penting dalam perkembangan manusia Sejak pertengahan tahun 1960 an tenaga perawatan kesehatan telah mengenali keterkaitan kesehatan seksual sebagai komponen kesejahteraan Namun demikian banyak klien yang kurang tidak memahami tentang seksualitas ...

Style

MLA Style
Andarmoyo, Sulistyo. Psikoseksual Dalam Pendekatan Konsep & Proses Keperawatan. Yogyakarta: Ar-Ruzz, 2012. Online.
Chicago Style
Andarmoyo, Sulistyo. Psikoseksual Dalam Pendekatan Konsep & Proses Keperawatan. Yogyakarta: Ar-Ruzz, 2012.
Turabian Style
Andarmoyo, Sulistyo, Psikoseksual Dalam Pendekatan Konsep & Proses Keperawatan. Yogyakarta: Ar-Ruzz, 2012.
APA Style
Andarmoyo, Sulistyo. (2012). Psikoseksual Dalam Pendekatan Konsep & Proses Keperawatan. Yogyakarta: Ar-Ruzz.
Harvard Style
Andarmoyo, Sulistyo, 2012, Psikoseksual Dalam Pendekatan Konsep & Proses Keperawatan, Ar-Ruzz, Yogyakarta.
IEEE Style
Sulistyo Andarmoyo. Psikoseksual Dalam Pendekatan Konsep & Proses Keperawatan. Yogyakarta: Ar-Ruzz, 2012.

Detail Buku

Jumlah Halaman
128
Kategori
Sub Kategori
Penerbit
Tahun Terbit
ISBN
978-979-25-4902-7
eISBN
978-602-313-410-6

Buku Rekomendasi

Lihat Semua

Buku Terkait

Lihat Semua