eBook kumpulan SPICC (Sequentially Planned Integrative Counselling for Children) adalah model konseling terpadu, terencana, dan bertahap untuk anak usia dini. Manfaatnya meliputi penanganan masalah psikologis seperti agresivitas, kecemasan, dan temper tantrum secara sistematis.