Logo Bacabuku
Bahaya Obesitas

Bahaya Obesitas

Redaksi Trubus
Ebook

Sinopsis ebook

Obesitas tidak pandang bulu Masalah kegemukan itu bisa menghinggapi laki laki maupun perempuan Pada pria timbunan lemak cenderung berkumpul di perut Sementara pada perempuan lemak lari ke pinggul Akan tetapi perempuan yang memasuki masa pramenopause dan menopause lebih berisiko mengalami kegemukan ketimbang yang masih dalam masa subur nbsp Buku ldquo Bahaya Obesitas rdquo ini merangkum informasi seputar faktor faktor pendukung terjadinya obesitas antara lain makanan faktor keturunan gender dan sosial yang menarik disimak

Detail Buku

Jumlah Halaman 23
Kategori Kesehatan
Penerbit Trubus Swadaya
Tahun Terbit 2021
ISBN -
eISBN 978-623-341-144-8
Bahaya Obesitas

Bahaya Obesitas

Redaksi Trubus