PERINGATAN ini termasuk untuk mereka yang sibuk sebagai wanita karier ldquo Endometriosis bisa menyebabkan kemandulan rdquo kata dr Sutoto Penyakit ini sering dijumpai pada masyarakat yang tingkat sosial ekonominya tinggi bahkan suka pula mampir pada wanita sibuk ldquo Karena mereka itu sering stres sehingga darah menstruasi yang seharusnya tuntas keluar banyak yang masuk kembali ke rongga perut rdquo ujarnya
Jumlah Halaman | 64 |
---|---|
Kategori | Kesehatan |
Penerbit | Tempo Publishing |
Tahun Terbit | 2021 |
ISBN | - |
eISBN | 978-623-344-762-1 |