banner bacabuku
Teknologi Pengolahan Limbah Agroindustri

Teknologi Pengolahan Limbah Agroindustri

Sri Suhartini dan Irnia Nurika
Ebook

Sinopsis

Limbah merupakan salah satu permasalahan besar yang dihadapi di Indonesia termasuk di daerah perkotaan yang padat penduduk daerah perdesaan dan juga kawasan perindustrian Penggunaan teknologi pengolahan yang mampu mengkonversikan limbah agroindustri padat cair dan gas menjadi bioenergi atau untuk mengurangi konsentrasi bahan pencemar menjadi salah satu point penting berkaitan dengan permasalahn limbah Buku Teknologi Pengolahan Limbah Agroindustri ini terdiri dari 5 bab yaitu sebagai berikut Bab 1 DASAR TEKNOLOGI LIMBAH Bab 2 KARAKTERISASI LIMBAH Bab 3 TEKNOLOGI PENGOLAHAN LIMBAH CAIR Bab 4 TEKNOLOGI PENGOLAHAN LIMBAH PADAT Bab 5 TEKNOLOGI PENGOLAHAN LIMBAH GAS Buku ini juga dilengkapi dengan berbagai informasi terdahulu dan terkini berkaitan dengan perkembangan teknologi pengolahan limbah padat cair dan gas

Tags:

Detail Buku

Jumlah Halaman 188
Kategori Teknik dan Arsitektur
Penerbit UB PRESS
Tahun Terbit 2018
ISBN 978-602-432-532-9
eISBN 978-602-432-533-6
Teknologi Pengolahan Limbah Agroindustri

Teknologi Pengolahan Limbah Agroindustri

Sri Suhartini dan Irnia Nurika