1 BAB I MARI MENGENAL ALAT ALAT JAHIT Apa Saja Peralatan Dasar yang Dibutuhkan Belajar menjahit bisa dibilang susah susah gampang Perlu ketelatenan ketelitian dan yang paling penting jangan mudah menyerah atau cepat bosan Untuk memulai belajar menjahit Anda perlu mengenal dan menyiapkan beberapa peralatan dasar yang umumnya digunakan dalam dunia jahit menjahit Walau terkesan kecil dan sepele berbagai peralatan ini nyatanya mampu menunjang keberhasilan Anda dalam menjahit Nah apa saja peralatan dasar yang dibutuhkan 1 Alat Ukur Perlengkapan paling mendasar dalam menjahit yaitu alat ukur Mengapa Alat ini berfungsi untuk mengukur bagianbagian jahitan agar ukurannya pas Anda tentu tidak ingin memiliki busana yang kekecilan atau kebesaran bukan Nah alat ukur biasanya digunakan untuk mengukur pola kain serta bagian bagian tubuh yang penting Alat ini tersedia dalam berbagai jenis sesuai kegunaannya Beberapa jenis alat ukur yang umum digunakan diantaranya sebagai berikut 1 BAB I MARI MENGENAL ALAT ALAT JAHIT Apa Saja Peralatan Dasar yang Dibutuhkan Belajar menjahit bisa dibilang susah susah gampang Perlu ketelatenan ketelitian dan yang paling penting jangan mudah menyerah atau cepat bosan Untuk memulai belajar menjahit Anda perlu mengenal dan menyiapkan beberapa peralatan dasar yang umumnya digunakan dalam dunia ...jahit menjahit Walau terkesan kecil dan sepele berbagai peralatan ini nyatanya mampu menunjang keberhasilan Anda dalam menjahit Nah apa saja peralatan dasar yang dibutuhkan 1 Alat Ukur Perlengkapan paling mendasar dalam menjahit yaitu alat ukur Mengapa Alat ini berfungsi untuk mengukur bagianbagian jahitan agar ukurannya pas Anda tentu tidak ingin memiliki busana yang kekecilan atau kebesaran bukan Nah alat ukur biasanya digunakan untuk mengukur pola kain serta bagian bagian tubuh yang penting Alat ini tersedia dalam berbagai jenis sesuai kegunaannya Beberapa jenis alat ukur yang umum digunakan diantaranya sebagai berikut