Buku ini hadir sebagai panduan yang komprehensif dan relevan untuk navigasi perusahaan dalam menghadapi tantangan dan peluang yang ditawarkan oleh dunia yang semakin terhubung dan bertransformasi Melalui Strategi Pemasaran 4 0 penulis berupaya menyajikan pemahaman yang mendalam tentang konsep dan metode pemasaran terkini yang diperlukan untuk merespons perubahan ini
Jumlah Halaman | 322 |
---|---|
Kategori | Ekonomi |
Penerbit | PT Penerbit IPB Press |
Tahun Terbit | 2023 |
ISBN | 978-623-111-132-6 |
eISBN | 978-623-111-491-4 |