Strategi Memenangkan Lomba Proyek Penelitian Ilmu Pengetahuan

Strategi Memenangkan Lomba Proyek Penelitian Ilmu Pengetahuan

Joyce Henderson; Heather Tomasello

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Buku ini ditujukan untuk pelajar SMP dan SMA para instruktur dan orang tua Buku ini mempertimbangkan bahwa pelajar SMP dan SMA adalah pelajar dengan usia yang tepat untuk mendapatkan manfaat dari buku ini Sebagai pesaing dan juri pameran ilmiah kami tahu strategi strategi untuk proyek yang sukses Beberapa bab akan memuat kunci sukses tentang apa yang dilihat para juri dari setiap aspek proyekmu Kita tidak akan menuliskan hal hal yang khusus seperti ukuran tampilan aturan atau metode Tujuan kami adalah memberikan arahan pada pelajar untuk memilih dan mengerjakan proyeknya dan strategi untuk menghasilkan hasil terbaik dan mempresentasikan proyek untuk menjadi pemenang Proyek proyek yang disebutkan dalam buku ini adalah proyekproyek nyata yang pernah dilakukan para pelajar dan kamu mungkin tertarik untuk mengulangnya dengan beberapa petunjuk Akan tetapi tugas yang asli selalu lebih baik Kami berharap dengan mempelajari buku ini kamu akan mempunyai definisi sukses sendiri dan memahami jika tidak semua orang mendapatkan juara pertama Kami berharap penelitian ilmiah akan menanamkan pelajaran sehingga bertahan lebih lama dan lebih bernilai dibandingkan piagam atau piala Buku ini ditujukan untuk pelajar SMP dan SMA para instruktur dan orang tua Buku ini mempertimbangkan bahwa pelajar SMP dan SMA adalah pelajar dengan usia yang tepat untuk mendapatkan manfaat dari buku ini Sebagai pesaing dan juri pameran ilmiah kami tahu strategi strategi untuk proyek yang sukses Beberapa bab akan memuat ...

Style

MLA Style
Henderson, Joyce dan Heather Tomasello. Strategi Memenangkan Lomba Proyek Penelitian Ilmu Pengetahuan. Bandung: Pakar Raya PT, 2003. Online.
Chicago Style
Henderson, Joyce dan Heather Tomasello. Strategi Memenangkan Lomba Proyek Penelitian Ilmu Pengetahuan. Bandung: Pakar Raya PT, 2003.
Turabian Style
Henderson, Joyce dan Heather Tomasello. Strategi Memenangkan Lomba Proyek Penelitian Ilmu Pengetahuan. Bandung: Pakar Raya PT, 2003.
APA Style
Henderson, Joyce dan Heather Tomasello. (2003). Strategi Memenangkan Lomba Proyek Penelitian Ilmu Pengetahuan. Bandung: Pakar Raya PT.
Harvard Style
Henderson, Joyce dan Heather Tomasello, 2003, Strategi Memenangkan Lomba Proyek Penelitian Ilmu Pengetahuan, Pakar Raya PT, Bandung.
IEEE Style
Joyce Henderson dan Heather Tomasello. Strategi Memenangkan Lomba Proyek Penelitian Ilmu Pengetahuan. Bandung: Pakar Raya PT, 2003.

Detail Buku

Jumlah Halaman
111
Kategori
Sub Kategori
Penerbit
Tahun Terbit
ISBN
noisbn
eISBN
978-602-499-205-7

Buku Rekomendasi

Lihat Semua