SELAYANG PANDANG SIRAH NABAWIYAH: Mendekatkan Idealitas Dakwah

SELAYANG PANDANG SIRAH NABAWIYAH: Mendekatkan Idealitas Dakwah

HD Gumilang

Telah di baca oleh 1 pemustaka, dengan total durasi baca 00:03:34

Deskripsi Buku

Komposisi yang langka Latar belakang penulis sebagai sarjana sejarah islam keterlibatannya dalam pergerakan dakwah dan partisipasinya dalam organisasi kepenulisan Forum Lingkar Pena menghasilkan sebuah karya sejarah tentang Nabi Muhammad yang sangat menarik Rekomendasi sekali untuk dikoleksi Helvy Tiana Rosa Pendiri Forum Lingkar Pena Membaca karya perdana kang HD ini seolah melihat kehidupan yang nyata dari sosok manusia terbaik di muka bumi betapa pentingnya menghadirkan Rasulullah sebagai pribadi dalam berpikir bersikap dan berbuat Asma Nadia CEO Asma Nadia Publishing House Penulis buku Surga Yang Tak Dirindukan dan Cinta Dua Kodi Bila membaca Sirah Nabawiyah seringkali terasa berat Buku ini menghadirkan kisah Nabi Muhammad saw begitu ringan indah dan puitis Cocok bagi anak anak muda yang ingin mempelajari sejarah orang terhebat sepanjang masa Sinta Yudisia Ketua Forum Lingkar Pena 2013 2017 Buku ini sebagaimana judulnya dengan segala keterbatasannya berupaya mempadupadankan mengolaborasikan mendekatkan realitas yang dibangun oleh para sejarawan dan idealitas yang dimiliki oleh para pendakwah Dengan demikian diharapkan dapat membangun suatu gambaran alternatif mengenai Nabi Muhammad saw sebagai seorang utusan Allah sekaligus sebagai manusia yang kepadanya nilai nilai keteladanan dijadikan rujukan Sebagaimana diterangkan Dr Mushthafa As Siba i Sirah Nabawiyah meliputi segala lini kehidupan beliau sebagai manusia di tengah tengah masyarakatnya Kehidupan beliau menjadi teladan yang baik bagi setiap dai panglima ayah suami teman murabbi politikus dan kepala negara Demikianlah baginda Rasulullah saw Komposisi yang langka Latar belakang penulis sebagai sarjana sejarah islam keterlibatannya dalam pergerakan dakwah dan partisipasinya dalam organisasi kepenulisan Forum Lingkar Pena menghasilkan sebuah karya sejarah tentang Nabi Muhammad yang sangat menarik Rekomendasi sekali untuk dikoleksi Helvy Tiana Rosa Pendiri Forum Lingkar Pena Membaca karya perdana kang HD ini seolah ...

Style

MLA Style
Gumilang, HD. SELAYANG PANDANG SIRAH NABAWIYAH: Mendekatkan Idealitas Dakwah . Bandung: Bitread Digital Publishing, 2017. Online.
Chicago Style
Gumilang, HD. SELAYANG PANDANG SIRAH NABAWIYAH: Mendekatkan Idealitas Dakwah . Bandung: Bitread Digital Publishing, 2017.
Turabian Style
Gumilang, HD, SELAYANG PANDANG SIRAH NABAWIYAH: Mendekatkan Idealitas Dakwah . Bandung: Bitread Digital Publishing, 2017.
APA Style
Gumilang, HD. (2017). SELAYANG PANDANG SIRAH NABAWIYAH: Mendekatkan Idealitas Dakwah . Bandung: Bitread Digital Publishing.
Harvard Style
Gumilang, HD, 2017, SELAYANG PANDANG SIRAH NABAWIYAH: Mendekatkan Idealitas Dakwah , Bitread Digital Publishing, Bandung.
IEEE Style
HD Gumilang , SELAYANG PANDANG SIRAH NABAWIYAH: Mendekatkan Idealitas Dakwah . Bandung: Bitread Digital Publishing, 2017.

Detail Buku

Jumlah Halaman
298
Kategori
Sub Kategori
Penerbit
Tahun Terbit
ISBN
978-602-6416-33-9
eISBN
978-602-5776-14-4

Buku Rekomendasi

Lihat Semua

Buku Terkait

Lihat Semua