Menurut data Badan Pusat Statistik produksi krisan meningkat dari 442 6 juta tangkai pada 2015 hingga 488 1 juta tangkai pada 2018 Hal itu menunjukkan bahwa prospek bisnis krisan menjanjikan Pantas sejak 10 tahun terakhir industri bunga krisan berkembang pesat Krisan sudah menjadi tuan rumah di negeri sendiri Produsen krisan di dalam negeri memanfaatkan lebih dari 20 varietas krisan besutan Balai Penelitian Tanaman Hias Balithi Daerah sebaran penggunaan krisan pun meluas Krisan nusantara memang berpenampilan nyaris sempurna Simak keanekaragamam krisan nusantara cara budidaya dan panane
Jumlah Halaman | 50 |
---|---|
Kategori | Umum |
Penerbit | Trubus Swadaya |
Tahun Terbit | 2022 |
ISBN | - |
eISBN | 978-623-341-680-1 |