banner bacabuku
Perspektif Faktor Nonkeuangan dan Keuangan Menciptakan Nilai Ekonomi Perusahaan

Perspektif Faktor Nonkeuangan dan Keuangan Menciptakan Nilai Ekonomi Perusahaan

Dwi Sihono Raharjo
Ebook

Sinopsis

Buku tentang ekonomi dan manajemen yang berjudul Perspektif Faktor Nonkeuangan Dan Keuangan Menciptakan Nilai Ekonomi Perusahaan merupakan buku karya Dwi Sihono Raharjo Nilai ekonomi sebuah perusahaan tidak hanya diukur dari aspek keuangan seperti pengendalian biaya pendapatan beban pokok pendapatan laba kotor dan bersih dan nilai tambah ekonomi melainkan juga dapat diukur dari faktor nonkeuangan seperti kinerja karyawan juga adanya pelatihan dan pengembangan yang dilakukan oleh perusahaan

Tags:

Detail Buku

Jumlah Halaman 139
Kategori Ekonomi
Penerbit Deepublish Digital
Tahun Terbit 2023
ISBN 978-623-02-7206-6
eISBN 978-623-8394-27-2
Perspektif Faktor Nonkeuangan dan Keuangan Menciptakan Nilai Ekonomi Perusahaan

Perspektif Faktor Nonkeuangan dan Keuangan Menciptakan Nilai Ekonomi Perusahaan

Dwi Sihono Raharjo