banner bacabuku
Pengembangan Pendidikan Inklusif

Pengembangan Pendidikan Inklusif

Septy Nurfadhillah; dkk
Ebook

Sinopsis

Keluarga perlu berupaya keras menghadirkan lingkungan yang kondusif agar anak berkebutuhan khusus mendapatkan simulasi bagi perkembangan yang optimal sesuai kapasitasnya Lembaga Pendidikan Bersama pemerintah perlu meningkatkan kualitas layanan nbsp Pendidikan yang mengakomodasi anak berkebutuhan khusus melalui berbagai alternatif jalur Pendidikan baik melalui sekolah khusus sekolah inklusif homeschooling maupun jalur Pendidikan lainnya Demikian pula masyarakat perlu meningkatkan swadaya masyarakat kelompok kelompok dukungan support group maupun secara informasi melalui beragam cara nbsp Di dalamnya tersaji berbagai topik yang akan menarik perhatian pembaca misalnya saja topik tentang latar belakang dan pemikiran baru dalam Pendidikan inklusif filosofi dan prinsip prinsip dasar konteks sistem sosial Pendidikan inklusif dan perspektif budaya Pendidikan lokal Tidak hanya itu dipaparkan pula mengenai assesment kesiapan menuju Pendidikan inklusif penyelenggaraan Pendidikan inklusif berbasis budaya lokal kualifikasi pembinaan dan karier personal serta layanan kebutuhan khusus dalam Pendidikan inklusif

Tags:
Keywords:

Detail Buku

Jumlah Halaman 75
Kategori Pendidikan
Penerbit CV JEJAK
Tahun Terbit 2022
ISBN 978-623-338-500-8
eISBN 978-623-338-501-5
Pengembangan Pendidikan Inklusif

Pengembangan Pendidikan Inklusif

Septy Nurfadhillah; dkk