banner bacabuku
Pengantar Sistem Operasi

Pengantar Sistem Operasi

Ummy Kalsum, M.Kom.; dkk
Ebook

Sinopsis

Operating System merupakan jantung dari system computer dimana operating system merupakan aplikasi pertama yang harus ada sebelum aplikasi lain dijalankan Buku ini membahas secara ringkas dan jelas baik teori alur kerja penerapan dan contoh implementasinya pada sistem komputer Selain itu menariknya lagi buku ini juga membahas point penting dari sistem operasi antara lain 1 Manajemen ruang disk 2 Jaringan komputer dan protokol 3 Arsitektur system operasi terdistribusi 4 Virtual machine dan hypervisor 5 Konsep cloud computing

Tags:

Detail Buku

Jumlah Halaman 166
Kategori Umum
Penerbit Cakrawala Satria Mandiri
Tahun Terbit 2025
ISBN 978-623-8786-92-3
eISBN 978-623-8786-93-0
Pengantar Sistem Operasi

Pengantar Sistem Operasi

Ummy Kalsum, M.Kom.; dkk