PENGANTAR MANAJEMEN LOGISTIK

PENGANTAR MANAJEMEN LOGISTIK

Jose Beno

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Buku Manajemen Logistik ini terdiri dari enam bab Masing masing bab akan menjelaskan detail mengenai logistik dalam bisnis modern manajemen persediaan manajemen gudang teknologi dalam logistik manajemen rantai pasokan dan kompleksitas tantangan logistik Sebagaimana dipahami bersama bahwa manajemen logistik merupakan pengetahuan praktis yang urgen dan harus dipahami oleh pelaku bisnis Namun demikian tetap dibutuhkan pengetahuan teoritis dan konseptual agar implementasi manajemen logistik berjalan dengan optimal Dalam praktiknya manajemen logistik membutuhkan pengetahuan sekaligus keterampilan Pengetahuan secara teoretis memberikan dasar keterampilan Dan keterampilan merupakan implementasi dari konsep dasar Dalam konteks inilah buku ini hadir untuk memberikan pengatahuan sekaligus poin poin penting yang dapat diaplikasikan dalam manajemen logistik Oleh karena itu buku ini dapat menjadi salah satu referensi bagi civitas akademik maupun praktisi pada bidang manajemen logistik Tidak dipunkiri bahwa di era digital manajemen logistik mengalami perkembangan pesat Jika pada era tradisional manajemen logistik dilakukan secara manual dan membutuhkan waktu yang lebih panjang kini hal itu telah berubah Era disrupsi yang ditandai dengan era Internet of Things IoT memberikan peluang positif Perkembangan teknologi yang ditengarai dengan kecerdasan buatan mengalihfungsikan sistem manual menjadi sistem otomasi Hal ini mendukung aktivitas pada manajemen logistik menjadi lebih efektif dan efisien Buku Manajemen Logistik ini terdiri dari enam bab Masing masing bab akan menjelaskan detail mengenai logistik dalam bisnis modern manajemen persediaan manajemen gudang teknologi dalam logistik manajemen rantai pasokan dan kompleksitas tantangan logistik Sebagaimana dipahami bersama bahwa manajemen logistik merupakan pengetahuan praktis yang urgen dan harus dipahami oleh pelaku bisnis Namun ...

Style

MLA Style
Beno, Jose. PENGANTAR MANAJEMEN LOGISTIK. Yogyakarta: Samudra Biru, 2024. Online.
Chicago Style
Beno, Jose. PENGANTAR MANAJEMEN LOGISTIK. Yogyakarta: Samudra Biru, 2024.
Turabian Style
Beno, Jose. PENGANTAR MANAJEMEN LOGISTIK. Yogyakarta: Samudra Biru, 2024.
APA Style
Beno, Jose. (2024). PENGANTAR MANAJEMEN LOGISTIK. Yogyakarta: Samudra Biru.
Harvard Style
Beno, Jose, 2024, PENGANTAR MANAJEMEN LOGISTIK, Samudra Biru, Yogyakarta.
IEEE Style
Jose Beno. PENGANTAR MANAJEMEN LOGISTIK. Yogyakarta: Samudra Biru, 2024.

Detail Buku

Jumlah Halaman
122
Kategori
Sub Kategori
Penerbit
Tahun Terbit
ISBN
978-623-261-850-3
eISBN
proses

Buku Rekomendasi

Lihat Semua