banner bacabuku
Pendidikan cinta untuk anak

Pendidikan cinta untuk anak

Dr. Amani Ar-Ramadi
Ebook

Sinopsis

Prinsip prinsip menghadapi anak tidak ada yang berubah Cara praktis mengasuh saja yang berubah Di tengah banyaknya kebingungan atas bermunculnya teori mengasuh anak kita semakin perlu memahami prinsip yang tidak berubah ubah tersebut Ke mana lagi kita cari prinsip tersebut kalau bukan pada Sunnah Nabi Buku ini menghadirkan kepada Anda bagaimana mendidik anak secara terencana dan penuh cinta dengan berpijak kepada dua sumber yang pasti yakni Al Qur an dan Sunnah Nabi Di tulis dengan bahasa yang lugas dan indah membuat kita mudah memahaminya

Tags:
Keywords:

Detail Buku

Jumlah Halaman 266
Kategori Agama
Penerbit Aqwam
Tahun Terbit 2022
ISBN noisbn
eISBN 978-979-039-548-0
Pendidikan cinta untuk anak

Pendidikan cinta untuk anak

Dr. Amani Ar-Ramadi