banner bacabuku
Paus yang ingin menjadi putri duyung

Paus yang ingin menjadi putri duyung

Zhizhi Siregar
Ebook

Sinopsis

Hailey si Paus yang kesepian merasa sangat sedih dengan kesendiriannya Dia merasa tidak memiliki teman Tidak banyak makhluk yang tinggal di dasar laut Hingga suatu ketika ia melihat sekelompok putri duyung sedang berkumpul Mereka sangat indah dan menakjubkan Suara mereka pun sangat bagus Hailey ingin menjadi teman para putr duyung itu Dia berusaha meniru apa yang dipakai oleh putri duyung Namun apakah Hailey bisa menjadi seperti mereka Dengan mulut dan hidungnya yang besar apakah Hailey bisa bernyanyi seindah para putri duyung dan diterima sebagai teman mereka Ayo ikuti kisah Hailey si Paus yang berusaha menjadi putri duyung

Tags:

Detail Buku

Jumlah Halaman 40
Kategori Pustaka Anak
Penerbit Bestari Buana Murni
Tahun Terbit 2015
ISBN 978-979-063-839-6
eISBN 978-602-341-690-5 (P
Paus yang ingin menjadi putri duyung

Paus yang ingin menjadi putri duyung

Zhizhi Siregar