Nyanyian sepanjang jalan : katakan tidak pada child abuse

Nyanyian sepanjang jalan : katakan tidak pada child abuse

Suryaning Wulan

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Keluarga Pak Tono adalah sebuah keluarga yang meskipun telah dikaruniai dua orang anak perempuan yang cantik dan pintar namun tetap mengharapkan lahirnya seorang anak laki laki Setelah penantian yang cukup lama akhirnya harapan tersebut terkabul setelah Bu Tiwi melahirkan seorang anak laki laki yang diberi nama Tio Keberadaan Tio ternyata telah membuat keluarga Pak Tono berubah Pak Tono begitu menyayangi Tio sehingga mengabaikan kedua putrinya yaitu Risma dan Rahma Begitu sayangnya terhadap Tio sampai sampai Pak Tono pun melupakan tanggung jawab di kantor yang pada akhirnya membuatnya dipecat dari pekerjaan Pemecatan dari pekerjaan yang telah dilakoninya selama hampir 15 tahun membuat Pak Tono frustrasi Pak Tono menjadi cepat marah suka berjudi dan mabuk mabukan Harta benda habis dan utang bertumpuk akibat dari kebiasaan buruk tersebut Tanggung jawab sebagai kepala keluarga telah diabaikan Pak Tono Risma sebagai anak sulung yang tidak tega melihat ibunya bekerja keras akhirnya membantu keluarganya dengan menjadi pengamen jalanan Keluarga Pak Tono adalah sebuah keluarga yang meskipun telah dikaruniai dua orang anak perempuan yang cantik dan pintar namun tetap mengharapkan lahirnya seorang anak laki laki Setelah penantian yang cukup lama akhirnya harapan tersebut terkabul setelah Bu Tiwi melahirkan seorang anak laki laki yang diberi nama Tio Keberadaan Tio ternyata telah ...

Style

MLA Style
Wulan, Suryaning. Nyanyian sepanjang jalan : katakan tidak pada child abuse. Jakarta: Bestari Buana Murni, 2010. Online.
Chicago Style
Wulan, Suryaning. Nyanyian sepanjang jalan : katakan tidak pada child abuse. Jakarta: Bestari Buana Murni, 2010.
Turabian Style
Wulan, Suryaning. Nyanyian sepanjang jalan : katakan tidak pada child abuse. Jakarta: Bestari Buana Murni, 2010.
APA Style
Wulan, Suryaning. (2010). Nyanyian sepanjang jalan : katakan tidak pada child abuse. Jakarta: Bestari Buana Murni.
Harvard Style
Wulan, Suryaning, 2010, Nyanyian sepanjang jalan : katakan tidak pada child abuse, Bestari Buana Murni, Jakarta.
IEEE Style
Suryaning Wulan. Nyanyian sepanjang jalan : katakan tidak pada child abuse. Jakarta: Bestari Buana Murni, 2010.

Detail Buku

Jumlah Halaman
62
Kategori
Sub Kategori
Tahun Terbit
ISBN
978-979-063-100-7
eISBN
978-602-341-987-6 (P

Buku Rekomendasi

Lihat Semua