banner bacabuku
Merintis Jalan dalam Membangun Karakter Siswa

Merintis Jalan dalam Membangun Karakter Siswa

Bimasri
Ebook

Sinopsis

Dekadensi moral yang merajalela di era milenial ini perlu dan harus segera diatasi Semua pihak yang bertanggung jawab sudah seharusnya menata kembali menjadi sebuah tatanan semula Sekolah sebagai salah satu tempat penataan kembali moral anak mempunyai tugas mulia dalam menata ulang moral anak Para stakeholder di sekolahan mempunyal tanggung jawab yang sama dalam menata ulang kemerosotan moral siswa Namun itu semua tidak lepas dari peran penting kepala sekolah sebagai pengemban amanah kepemimpinan Bagaimanakah strategi sang kepala sekolah dalam membangun karakter siswa Baca tuntas buku Merintis Jalan dalam Membangun Karakter Siswa Ini Pembaca akan mendapatkan gambaran tentang cara membentuk karakter siswa di tempat yang tak biasa

Tags:

Detail Buku

Jumlah Halaman 86
Kategori Pendidikan
Penerbit CV. Pustaka MediaGuru
Tahun Terbit 2019
ISBN 978-623-217-488-7
eISBN
Merintis Jalan dalam Membangun Karakter Siswa

Merintis Jalan dalam Membangun Karakter Siswa

Bimasri