Mental Toughness Training Circle (MTTC): Teori dan Praktik

Mental Toughness Training Circle (MTTC): Teori dan Praktik"

Miftah Fariz Prima Putra; dkk

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Dalam olahraga kompetitif mengandalkan kemampuan fisik semata dipandang tidak cukup untuk modal berprestasi Banyak aspek yang berjalin berkelindan di dalamnya dan hal tersebut mempengaruhi performa serta prestasi atlet di lapangan Secara umum terdapat empat aspek yang dominan dalam kaitannya dengan capaian prestasi atlet yaitu kualitas fisik teknik taktik serta mental Tiga aspek yang pertama yaitu fisik teknik dan taktik mendapat perhatian luar biasa besar dari para pelatih Itu sebabnya legenda renang asal Australia Elka Graham mengatakan In training everyone focuses on 90 physical and 10 mental but in the races its 90 mental because there s very little that separates us physically at the elite level Apa yang dikatakan perenang Australia tersebut bukan lah isapan jempol karena petenis profesional Amerika Alexandra Stevenson juga menyatakan bahwa Mental toughness is 90 percent of the game Meskipun memberikan pengaruh yang paling besar dalam hasil suatu pertandingan sayangnya latihan mental kerap dilupakan baca diabaikan Buku yang ada di tangan Anda ini dapat menjadi pengantar dalam memahami aspek mental atlet serta cara memberikan latihan mental yang sitematis Model latihan mental yang ada dalam buku ini disebut dengan MTTC dan menjadi model baru di dunia tentang program latihan mental untuk atlet Dalam olahraga kompetitif mengandalkan kemampuan fisik semata dipandang tidak cukup untuk modal berprestasi Banyak aspek yang berjalin berkelindan di dalamnya dan hal tersebut mempengaruhi performa serta prestasi atlet di lapangan Secara umum terdapat empat aspek yang dominan dalam kaitannya dengan capaian prestasi atlet yaitu kualitas fisik teknik taktik serta mental Tiga ...

Style

MLA Style
Putra, Miftah Fariz Prima, dkk. Mental Toughness Training Circle (MTTC): Teori dan Praktik". Jayapura: PT. Media Publikasi Kita, 2023. Online.
Chicago Style
Putra, Miftah Fariz Prima, dkk. Mental Toughness Training Circle (MTTC): Teori dan Praktik". Jayapura: PT. Media Publikasi Kita, 2023.
Turabian Style
Putra, Miftah Fariz Prima, dkk. Mental Toughness Training Circle (MTTC): Teori dan Praktik". Jayapura: PT. Media Publikasi Kita, 2023.
APA Style
Putra, Miftah Fariz Prima, dkk. (2023). Mental Toughness Training Circle (MTTC): Teori dan Praktik". Jayapura: PT. Media Publikasi Kita.
Harvard Style
Putra, Miftah Fariz Prima, dkk, 2023, Mental Toughness Training Circle (MTTC): Teori dan Praktik", PT. Media Publikasi Kita, Jayapura.
IEEE Style
Miftah Fariz Prima Putra, dkk. Mental Toughness Training Circle (MTTC): Teori dan Praktik". Jayapura: PT. Media Publikasi Kita, 2023.

Detail Buku

Jumlah Halaman
267
Kategori
Sub Kategori
Tahun Terbit
ISBN
978-623-09-5481-8
eISBN
Proses

Buku Rekomendasi

Lihat Semua