banner bacabuku
Menjaga Kejujuran dalam Segala Situasi

Menjaga Kejujuran dalam Segala Situasi

Nuri Septina
Ebook

Sinopsis

Buku ini adalah panduan inspiratif yang menyoroti pentingnya kejujuran sebagai cermin karakter seorang muslim Buku ini mengupas definisi keutamaan serta dampak positif kejujuran dalam kehidupan sehari hari Kita diajak memahami bahaya kebohongan menghadapi tekanan sosial dan godaan untuk berbohong Dengan panduan praktis dan strategi islami dapat membantu menanamkan kejujuran dalam diri dan komunitas membawa keberkahan ketenangan serta membangun kepercayaan

Tags:

Detail Buku

Jumlah Halaman 87
Kategori Umum
Penerbit An-Nizam Media
Tahun Terbit 2025
ISBN NO ISBN
eISBN 978-634-212-271-6
Menjaga Kejujuran dalam Segala Situasi

Menjaga Kejujuran dalam Segala Situasi

Nuri Septina