Siapa yang tak kenal buah yang sering digunakan dalam campuran es buah ini Melon merupakan salah satu jenis buah yang cukup banyak diminati orang Selain rasanya yang manis mengonsumsi melon juga nyatanya bagus untuk kesehatan
Jumlah Halaman | 66 |
---|---|
Kategori | Pertanian Perkebunan Peternakan dan Kelautan |
Penerbit | Elementa Agro Lestari |
Tahun Terbit | 2023 |
ISBN | - |
eISBN | 978-623-166-105-0 |