Logo Bacabuku
MEMBANGUN SEKOLAH RAMAH ANAK UNTUK GENERASI MASA DEPAN

MEMBANGUN SEKOLAH RAMAH ANAK UNTUK GENERASI MASA DEPAN

Mohamad Joko Susilo; dkk
Ebook

Sinopsis ebook

Sistematika buku ini dengan judul Membangun Sekolah Ramah Anak Untuk Generasi Masa Depan mengacu pada konsep dan pembahasan hal yang terkait Buku ini terdiri atas 16 bab yang dijelaskan secara rinci dalam pembahasan antara lain mengenai Insiden Dan Prevalensi Kasus Kekerasan Di Lingkungan Sekolah Yang Menimpa Anak Konsep Dasar Tumbuh Kembang Anak Usia Sekolah Konsep Dan Kategori Sekolah Ramah Anak SRA Aturan Dan Kebijakan Terkait Hak Dan Perlindungan Sekolah Ramah Anak Strategi Dan Metode Analisis Masalah Dan Pemetaan Kebutuhan Dalam Menciptakan Sekolah Ramah Anak Hak Perlindungan Anak Dalam Sekolah Ramah Anak Tantangan Dan Peluang Dalam Menciptakan Sekolah Ramah Anak Pengembangan Kurikulum Dan Metode Pembelajaran Dalam Sekolah Ramah Anak SRA Peran Pemerintah Masyarakat Dan Dunia Usaha Dalam Menciptakan Sekolah Ramah Anak SRA Peran Keluarga Guru Dan Sekolah Dalam Menciptakan Sekolah Ramah Anak Model Dan Metode Pembelajaran Inovatif Dalam Menciptakan Sekolah Ramah Anak Optimalisasi Pengembangan Kurikulum Dalam Menciptakan Sekolah Ramah Anak SRA Pentingnya Pendidikan Karakter Dan Spiritualitas Dalam Pengembangan Sekolah Ramah Anak Implementasi Dan Pengalaman Dalam Sekolah Ramah Anak SRA Umum Implementasi Dan Pengalaman Dalam Sekolah Ramah Anak Pada Pendidikan Inklusif Anak Dengan Berkebutuhan Khusus Urgensi Dan Sejarah Evolusi Sekolah Ramah Anak SRA Di Era Disrupsi

Tags:
Keywords:

Detail Buku

Jumlah Halaman 279
Kategori Pendidikan
Penerbit CV Media Sains Indonesia
Tahun Terbit 2024
ISBN Tidak Ada
eISBN 978-623-195-971-3
MEMBANGUN SEKOLAH RAMAH ANAK UNTUK GENERASI MASA DEPAN

MEMBANGUN SEKOLAH RAMAH ANAK UNTUK GENERASI MASA DEPAN

Mohamad Joko Susilo; dkk