banner bacabuku
Melodi Sonata

Melodi Sonata

Itnasira
Ebook

Sinopsis

Melodi seorang mahasiswi seni musik sedang melakukan pertunjukan pentas seni di kampus dengan memainkan biola Seorang penonton bernama Levin merasa tersentuh dengan permainan biola Melodi Levin ingin mencari tahu lebih dalam tentang Melodi Tetapi itu tidak mudah karena Melodi adalah seorang gadis yang misterius dan keberadaan Melodi yang juga misterius Dalam pencarian sosok Melodi Levin harus dihadapkan berbagai konspirasi dibalik kemisteriusan Melodi dan penyalahgunaan kekuasaan petinggi universitas

Tags:

Detail Buku

Jumlah Halaman 94
Kategori Novel
Penerbit An-Nizam Media
Tahun Terbit 2025
ISBN NO ISBN
eISBN 978-634-212-248-8
Melodi Sonata

Melodi Sonata

Itnasira