banner bacabuku
MARKETING CAMPAIGN PLAN MANAJEMEN PEMASARAN

MARKETING CAMPAIGN PLAN MANAJEMEN PEMASARAN

Rita Friana; Aulia Dwi Kumala; Prof. Usep Suhud, M.Si., Ph.D.
Ebook

Sinopsis

Perkembangan bisnis yang begitu cepat membuat per saingan didunia bisnis begitu pesat Sehingga mendorong pelaku bisnis untuk pintar dalam menarik konsumen dalam meningkatkan penjualannya Dan salah satu caranya adalah dengan menerapkan strategi pemasaran Hal ini dilakukan oleh salah satu UMKM yang bergerak di bidang jajanan kuliner Pawinian Donuts untuk menarik minat konsumen sehingga penjualan dapat meningkat Pawinian Donuts menjalankan usahanya secara in house production dengan bantuan satu orang pegawai dibagian produksi Target pasar dari Pawinian adalah seluruh lapisan masyarakat di segala usia baik anak anak remaja dewasa hingga lansia Penelitian ini dijelaskan juga bagaimana kekuatan kelemahan peluang dan hambatan yang selama ini dihadapi oleh Pawinian Donuts melalui analisis SWOT situation analysis mengenai keadaan bauran produk sebelum dan setelah marketing campaign dilakukan yakni dari cara promosi sederhana hingga memiliki marketing mix guna memasarkan produknya

Tags:

Detail Buku

Jumlah Halaman 60
Kategori Ekonomi
Penerbit CV Megapress Nusantara
Tahun Terbit 2022
ISBN 978-623-8040-39-1
eISBN Proses
MARKETING CAMPAIGN PLAN MANAJEMEN PEMASARAN

MARKETING CAMPAIGN PLAN MANAJEMEN PEMASARAN

Rita Friana; Aulia Dwi Kumala; Prof. Usep Suhud, M.Si., Ph.D.