banner bacabuku
Manajemen Kesehatan Gigi & Mulut

Manajemen Kesehatan Gigi & Mulut

Pudentiana Rr. R. E.,AMKG, S.Pd., M.KM.
Ebook

Sinopsis

Manajemen yang berasal dari kata to manage yang artinya mengelola mengatur mengurus melakukan atau mengendalikan segala sesuatunya sehingga mencapai suatu keberhasilan adalah suatu proses multiaspek yang menjadi bagian penting dan tidak dapat dipisahkan dalam kegiatan pemberian layanan kesehatan yang prima Manajemen yang terarah dan terkelola dengan baik perlu diketahui oleh tenaga kesehatan agar dapat menjalin kerja sama yang baik dengan rekan sejawat dan tenaga kesehatan lainnya juga dalam memimpin kelompok kerja dan menggerakkan partisipasi masyarakat

Tags:

Detail Buku

Jumlah Halaman 174
Kategori Kesehatan
Penerbit Penerbit EGC
Tahun Terbit 2020
ISBN 623-203-205-7
eISBN proses
Manajemen Kesehatan Gigi & Mulut

Manajemen Kesehatan Gigi & Mulut

Pudentiana Rr. R. E.,AMKG, S.Pd., M.KM.