banner bacabuku
Manajemen Hubungan Lembaga Pendidikan Islam dengan Masyarakat di Madrasah Tsanawiyah Unggulan

Manajemen Hubungan Lembaga Pendidikan Islam dengan Masyarakat di Madrasah Tsanawiyah Unggulan

Sulistyorini
Ebook

Sinopsis

Hubungan madrasah tsanawiyah dengan masyarakat ini harus dikelola dengan baik supaya eksistensi madrasah tsanawiyah tersebut tetap terjaga Hubungan lembaga pendidikan harus dilakukan dengan berpegang teguh pada pada prinsip dan pendekatan humas Integrasi nilai nilai Islam dan teori komunikasi yang sebagai grand theory humas Karena Humas sebenarnya berawal dari komunikasi yang efektif di madrasah tsanawiyah dengan masyarakat sehingga berimplikasi pada hubungan yang baik antara madrasah tsanawiyah dengan masyarakat Buku ini cocok dibaca akademisi dan praktisi pendidikan supaya memperoleh pemahaman tentang humas yang sebenarnya

Tags:

Detail Buku

Jumlah Halaman 215
Kategori Pendidikan
Penerbit Garudhawaca
Tahun Terbit 2024
ISBN 978-623-422-092-6
eISBN 978-623-422-093-3
Manajemen Hubungan Lembaga Pendidikan Islam dengan Masyarakat di Madrasah Tsanawiyah Unggulan

Manajemen Hubungan Lembaga Pendidikan Islam dengan Masyarakat di Madrasah Tsanawiyah Unggulan

Sulistyorini