eBook ini menjelaskan penggunaan minyak keruing oleh suku Semelai sebagai sumber pendapatan dan bahan bakar, serta manfaatnya dalam industri pengawet kayu dan bahan pernis.
Redaksi Trubus