Atas nama bukit bukit batu Yang memandang ke langit jauh Atas nama lubuk lubuk lembah Yang dibanjiri kabut rahasia Ada yang luput dan terjangkau Antara aku dan engkau
Jumlah Halaman | 68 |
---|---|
Kategori | Umum |
Penerbit | Langgam Pustaka |
Tahun Terbit | 2021 |
ISBN | 978-623-7461-89-0 |
eISBN | Proses |