banner bacabuku
Konflik Hak Atas Tanah : segi-segi perlindungan hak masyarakat hukum adat atas tanah dalam konstruksi pemikiran hukum hak menguasai negara

Konflik Hak Atas Tanah : segi-segi perlindungan hak masyarakat hukum adat atas tanah dalam konstruksi pemikiran hukum hak menguasai negara

Yantje Liauw
Ebook

Sinopsis

Secara formal dari sejak semula hak hak masyarakat hukum adat atas tanah sudah diatur dan diakui keberadaannya dalam peraturan hukum formal yakni Peraturan Dasar Pokok Pokok Agraria 1960 yang dikenal dengan UUPA namun sampai saat ini konflik kepentingan menyangkut hak atas tanah masih terus terjadi di berbagai daerah Bahkan menunjukan peningkatan dan para pihak yang saling berhadap hadapkan adalah Negara pemerintah atau pun investor yang didukung oleh pemerintah disatu sisi serta masyarakat hukum adat pada sisi yang lain

Tags:

Detail Buku

Jumlah Halaman 282
Kategori Hukum
Penerbit Inara Publisher
Tahun Terbit 2023
ISBN 978-623-8109-25-8
eISBN proses
Konflik Hak Atas Tanah : segi-segi perlindungan hak masyarakat hukum adat atas tanah dalam konstruksi pemikiran hukum hak menguasai negara

Konflik Hak Atas Tanah : segi-segi perlindungan hak masyarakat hukum adat atas tanah dalam konstruksi pemikiran hukum hak menguasai negara

Yantje Liauw