Kisah-Kisah Hikmah Dalam Al-Qur'an

Kisah-Kisah Hikmah Dalam Al-Qur'an

Drs. H. Samsul Munir Amin, M.A.

Telah di baca oleh 4 pemustaka, dengan total durasi baca 00:01:34

Deskripsi Buku

Bukan tanpa maksud kalau sebagian besar isi Al Quran berupa kisah Tujuannya jelas yaitu untuk memberikan pelajaran bagi generasi berikutnya Sepertiga dari isi Al Quran menjelaskan tentang sejarah dan kisah tokoh tokoh umat terdahulu Salah satu rahasia mengapa sepertiga Al Quran berisi kisah kisah karena metode berkisah merupakan metode yang efektif dan pengaruhnya sangat dalam bagi jiwa nasihat dan inspirasi yang mudah dikenang pelajaran yang mudah diingat teguran yang tidak menyakiti dan bisa menjadi motivasi serta contoh bagi siapa saja yang mau menggunakan akal dan pikirannya Dengan selalu membaca dan mentadabburi ayat ayat Al Quran kita bisa mengambil banyak pelajaran berharga bagi hidup kita Allah swt banyak menceritakan kisah kisah tokoh dan kaum terdahulu baik kaum yang punya sifat baik dan diridhai untuk diikuti maupun kaum yang sifatnya buruk dan dibenci oleh Allah untuk dijauhi Inilah cara Allah swt mengajarkan hamba Nya untuk menjadi manusia yang mulia yaitu dengan melihat kesudahan orang orang terdahulu Tentu semua kisah kisah sejarah itu mengandung ibrah atau hikmah sebagai pijakan umat yang hidup pada hari ini supaya dapat berjalan menuju jalan yang benar jalan yang diridhai Nya Bukan tanpa maksud kalau sebagian besar isi Al Quran berupa kisah Tujuannya jelas yaitu untuk memberikan pelajaran bagi generasi berikutnya Sepertiga dari isi Al Quran menjelaskan tentang sejarah dan kisah tokoh tokoh umat terdahulu Salah satu rahasia mengapa sepertiga Al Quran berisi kisah kisah karena metode berkisah merupakan metode yang efektif ...

Style

MLA Style
Amin, Samsul Munir. Kisah-Kisah Hikmah Dalam Al-Qur'an. Wonosobo: Gaceindo, 2019. Online.
Chicago Style
Amin, Samsul Munir. Kisah-Kisah Hikmah Dalam Al-Qur'an. Wonosobo: Gaceindo, 2019.
Turabian Style
Amin, Samsul Munir, Kisah-Kisah Hikmah Dalam Al-Qur'an. Wonosobo: Gaceindo, 2019.
APA Style
Amin, Samsul Munir. (2019). Kisah-Kisah Hikmah Dalam Al-Qur'an. Wonosobo: Gaceindo.
Harvard Style
Amin, Samsul Munir, 2019, Kisah-Kisah Hikmah Dalam Al-Qur'an, Gaceindo, Wonosobo.
IEEE Style
Samsul Munir Amin. Kisah-Kisah Hikmah Dalam Al-Qur'an. Wonosobo: Gaceindo, 2019.

Detail Buku

Jumlah Halaman
420
Kategori
Sub Kategori
Penerbit
Tahun Terbit
ISBN
978-623-90216-1-0
eISBN
978-623-90216-0-3

Buku Rekomendasi

Lihat Semua

Buku Terkait

Lihat Semua