banner bacabuku
Kiat Buahkan Kurma

Kiat Buahkan Kurma

Redaksi Trubus
Ebook

Sinopsis

Kurma tropis mulai banyak dikembangkan di tanah air Beberapa pekebun bahkan telah berhasil membudidayakan kurma tropis secara masal Misalnya saja varietas KL 1 dan barhee yang mulai berbuah diberbagai daerah termasuk Padang Hal ini tentu menjadi kabar baik bagi pengembangan kurma di tanahair Itu menjadi bukti jika tanaman anggota famili Arecaceae itu adaptif di Indonesia meski produktivitasnya masih rendah Namun tak jarang pula yang gagal memanen hasilnya Buku ini membahas berbagai kiat agar kurma tropis dapat berbuah dan tumbuh optimal Pembaca juga dapt mengetahui penggunaan pupuk hingga cara mengatasi hama ketika berbudidaya kurma tropis

Tags:

Detail Buku

Jumlah Halaman 23
Kategori Umum
Penerbit Trubus Swadaya
Tahun Terbit 2020
ISBN -
eISBN 978-623-280-016-8
Kiat Buahkan Kurma

Kiat Buahkan Kurma

Redaksi Trubus