banner bacabuku
Karena Khusyuk Begitu Indah

Karena Khusyuk Begitu Indah

Dr. Khalid Abu Syadzi; Arif Rahman Hakim; Binta Puji Rahayu
Ebook

Sinopsis

Kehidupan dunia yang begitu pelik dan penuh dengan problematika seakan akan telah menyadarkan kita akan keberadaan kita sebagai makhluk yang lemah lagi miskin papa Pada ujung kesadaran tersebut kita pun memahami bahwa hanya kepada Allah lah kita memohon pertolongan dan jalan keluar dari berbagai problema kehidupan kita Oleh sebab itu Allah memberikan jalan pintas untuk mengadukan segala permasalahan hidup kita sekaligus mendapat pertolongan dari Nya secara langsung melalui shalat sebagaimana tersebut pada ayat di atas Namun seringkali usaha untuk menempuh jalan tersebut menjadi begitu sulit Shalat kita dibayangi berbagai macam angan angan bayangan suram tentang problematika hidup dan berbagai bisikan setan lainnya Shalat kita pun tak lebih dari sebuah gerakan gerakan kosong tanpa makna

Tags:

Detail Buku

Jumlah Halaman 183
Kategori Agama
Penerbit Insan Kamil
Tahun Terbit 2007
ISBN 978-979-1296-06-9
eISBN Proses
Karena Khusyuk Begitu Indah

Karena Khusyuk Begitu Indah

Dr. Khalid Abu Syadzi; Arif Rahman Hakim; Binta Puji Rahayu