Logo Bacabuku
Jurnalisme di Ujung Tanduk Etika yang Tergerus dan Krisis di Balik Berita

Jurnalisme di Ujung Tanduk Etika yang Tergerus dan Krisis di Balik Berita

Janur M Bagus
Ebook

Sinopsis ebook

Buku jurnalistik berjudul Jurnalisme di Ujung Tanduk Etika yang Tergerus dan Krisis di Balik Berita merupakan karya Janur M Bagus Di tengah derasnya informasi dan perkembangan teknologi digital jurnalisme menghadapi tantangan serius Akses informasi memang lebih terbuka namun batasan antara berita faktual opini propaganda dan konten berbayar menjadi semakin kabur Akibatnya penyimpangan jurnalisme sulit dideteksi karena sering kali tersamarkan dalam format yang tampak profesional Kondisi ini diperparah di tingkat lokal di mana ketergantungan pada iklan pemerintah daerah tekanan politik setempat dan minimnya dukungan untuk jurnalis independen membuat praktik jurnalisme rentan menyimpang dari etika dan idealisme profesi

Detail Buku

Jumlah Halaman 112
Kategori Umum
Penerbit Deepublish Digital
Tahun Terbit 2025
ISBN 978-634-01-1217-7
eISBN 978-634-200-887-4
Jurnalisme di Ujung Tanduk Etika yang Tergerus dan Krisis di Balik Berita

Jurnalisme di Ujung Tanduk Etika yang Tergerus dan Krisis di Balik Berita

Janur M Bagus