FILOGENI DAN KLASIFIKASI OSTEICHTHYES

FILOGENI DAN KLASIFIKASI OSTEICHTHYES

Muhammad Hilman Fuadil Amin

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

BAB 1 PENGANTAR Dalam sistem klasi ikasi yang berlaku sekarang ikan biasanya dibagi menjadi dua golongan besar yang setingkat dengan jenjang kelas yaitu Chondrichthyes dan Osteichthyes Jenjang taksonomi Osteichthyes masih menjadi bahan diskusi artinya belum stabil terutama pada jenjang kelas mulai dari megakelas sampai dengan infrakelas Rumusan masalah yang dijelaskan dalam Bab 1 ini bersifat umum tentang Osteichthyes yaitu 1 Apakah Osteichthyes itu dan pada jenjang apa posisinya dalam sistem klasi ikasi modern 2 Apakah Pisces itu 3 Bagaimana gambaran biodiversitas Osteichthyes secara umum 4 Bagaimanakah hubungan ilogenetiknya dengan hewan lainnya dalam kelompok Vertebrata pada umumnya dan Gnathostomata pada khususnya 5 Apa karakter taksonomi Osteichthyes Filogeni Osteichthyes perlu diajarkan dan dibahas sebab salah satu prinsip dalam taksonomi adalah bahwa klasi ikasi seharusnya dapat menunjukkan sintasan evolusi taksonnya dan setiap takson seharusnya merupakan kelompok mono iletik Agar pembahasan tidak salah arah maka hal pertama yang harus disepakati adalah pengertian Osteichthyes itu sendiri dan ciri ciri ikan yang termasuk golongan Osteichthyes Oleh karena itu di Bab Pengantar ini disampaikan penjelasan umum tentang Osteichthyes dan ciri ciri atau karakter taksonominya Adapun deskripsi tingkat ordo dan grup di bawahnya disajikan pada bab yang lainnya Kita mulai dengan penjelasan umum lebih dahulu 1BAB 1 PENGANTAR Dalam sistem klasi ikasi yang berlaku sekarang ikan biasanya dibagi menjadi dua golongan besar yang setingkat dengan jenjang kelas yaitu Chondrichthyes dan Osteichthyes Jenjang taksonomi Osteichthyes masih menjadi bahan diskusi artinya belum stabil terutama pada jenjang kelas mulai dari megakelas sampai dengan infrakelas Rumusan masalah yang dijelaskan dalam ...

Style

MLA Style
Amin, Muhammad Hilman Fuadil. FILOGENI DAN KLASIFIKASI OSTEICHTHYES. Surabaya: Unair Press, 2024. Online.
Chicago Style
Amin, Muhammad Hilman Fuadil. FILOGENI DAN KLASIFIKASI OSTEICHTHYES. Surabaya: Unair Press, 2024.
Turabian Style
Amin, Muhammad Hilman Fuadil. FILOGENI DAN KLASIFIKASI OSTEICHTHYES. Surabaya: Unair Press, 2024.
APA Style
Amin, Muhammad Hilman Fuadil. (2024). FILOGENI DAN KLASIFIKASI OSTEICHTHYES. Surabaya: Unair Press.
Harvard Style
Amin, Muhammad Hilman Fuadil, 2024, FILOGENI DAN KLASIFIKASI OSTEICHTHYES, Unair Press, Surabaya.
IEEE Style
Muhammad Hilman Fuadil Amin. FILOGENI DAN KLASIFIKASI OSTEICHTHYES. Surabaya: Unair Press, 2024.

Detail Buku

Jumlah Halaman
313
Kategori
Sub Kategori
Penerbit
Tahun Terbit
ISBN
978-602-50166-2-2
eISBN
proses

Buku Rekomendasi

Lihat Semua