Pengelolaan destinasi ekowisata bahari di Kabupaten Sumenep meru pakan upaya strategis yang bertujuan untuk memaksimalkan potensi alam sekaligus menjaga kelestarian lingkungan Kabupaten Sumenep dengan keberagaman ekosistem laut dan keindahan pulau pulaunya memi liki potensi besar untuk dikembangkan sebagai destinasi ekowisata yang menarik wisatawan lokal maupun mancanegara Namun pengembangan ini harus dilakukan dengan bijak agar tidak merusak ekosistem yang ada melainkan justru memperkuat keberlanjutannya
Jumlah Halaman | 132 |
---|---|
Kategori | Pariwisata - Tata Boga - Tata Busana |
Penerbit | Literasi Nusantara Abadi |
Tahun Terbit | 2024 |
ISBN | 978-623-127-298-0 |
eISBN | proses |