Dengan memahami eklesiologi Gereja Kristen Injili di Tanah Papua GKI Papua pembaca diharapkan dapat mengerti menghargai dan mampu menghidupkan diri sendiri di tengah berbagai tantangan dan perubahan sosial yang memengaruhi persekutuan koinonia kesaksian marturia dan pelayanan diakonia GKI Papua Tripanggilan Gereja adalah dimensi spiritual yang turut memengaruhi misi GKI Papua Oleh karena itu GKI Papua tanpa Tripanggilan Gereja ibarat kehidupan tanpa arah tujuan dan masa depan GKI Papua yang hidup adalah GKI Papua yang bersekutu bersaksi dan melayani Dengan demikian kualitas Tripanggilan Gereja harus menjadi agenda GKI Papua sebagai sarana bagi pengembangan misi GKI Papua Inilah yang dimaksud dengan pemahaman eklesiologi GKI Papua dalam konteks dinamika Tripanggilan Gereja
| Jumlah Halaman | 44 |
|---|---|
| Kategori | Agama |
| Penerbit | BPK Gunung Mulia |
| Tahun Terbit | 2025 |
| ISBN | 978-623-415-326-2 |
| eISBN | 978-623-415-327-9 |