banner bacabuku
Dua Keluarga

Dua Keluarga

Rd. Lingga Wisjnu MA
Ebook

Sinopsis

KONSEP Kebudayaan yang terarah merupakan senjata terakhir dari golongan kaum tua untuk memerangi anak anak muda yang keranjingan kebudayaan Hippies dan kebudayaan subversi lainnya Namun konsep ini tidak mencapai hasil karena kenyataan sehabis memerangi ideologi politik yang menyesatkan kita ditinggalkan oleh segelintir pemimpin yang melupakan dasar pikirannya dan lebih mengutamakan mencari kekayaan dari sumber yang tidak halal daripada meluruskan jalan kebudayaan yang telah dicetuskan lebih dahulu balai Pustaka

Tags:

Detail Buku

Jumlah Halaman 68
Kategori Novel
Penerbit PT Balai Pustaka
Tahun Terbit 2022
ISBN 978-602-260-876-9
eISBN 978-602-260-876-9
Dua Keluarga

Dua Keluarga

Rd. Lingga Wisjnu MA