Mengasihi itu mau berbagi Berbagi makanan mainan atau buku Pernahkah kamu berbagi dengan saudara atau temanmu Dalam buku ini Widya belajar berbagi dengan keluarganya Apakah Widya berhasil belajar untuk berbagi Bagaimana perasaan keluarganya ketika Widya tak mau berbagi Yuk kita baca ceritanya dan belajar mengasihi dengan cara berbagi
Jumlah Halaman | 25 |
---|---|
Kategori | Pustaka Anak |
Penerbit | PT Kanisius |
Tahun Terbit | 2018 |
ISBN | 978-979-21-5616-4 |
eISBN | 978-979-21-5624-9 |