Bisnis mikro kecil dan menengah UMKM memainkan peran yang sangat vital dalam perekonomian global maupun nasional Di berbagai negara termasuk Indonesia UMKM tidak hanya menjadi tulang punggung ekonomi tetapi juga merupakan pilar utama yang menopang pertum buhan ekonomi menciptakan lapangan kerja serta mengurangi kemiskinan Dengan kemampuan untuk bertahan dalam berbagai situasi ekonomi dan fleksibilitas dalam menghadapi tantangan pasar UMKM telah terbukti menjadi salah satu sektor yang paling dinamis dan penting dalam pereko nomian
| Jumlah Halaman | 152 |
|---|---|
| Kategori | Baru |
| Penerbit | Literasi Nusantara Abadi |
| Tahun Terbit | 2024 |
| ISBN | 978-623-127-290-4 |
| eISBN | proses |