Logo Bacabuku
BISNIS, PRESTISE, DAN KRISIS Arseto Solo 1977-1998

BISNIS, PRESTISE, DAN KRISIS Arseto Solo 1977-1998

Toni Prasetyo
Ebook

Sinopsis ebook

Bisnis dalam ilmu ekonomi adalah suatu organisasi yang menjual barang atau jasa kepada konsumen atau bisnis lainnya untuk mendapatkan laba Lalu bagaimana klub sepak bola bisa mendapatkan keuntungan dalam sistem bisnisnya Pertama pendapatan komersial yang datang dari sponsor pendapatan dari pertandingan dan pendapatan dari bursa transfer pemain Bisnis sepak bola tidak dapat mencapai laba tanpa dibarengi jaringan bisnis yang melekat dalam sosok pengurus sebuah klub sepak bola Prestise inilah yang kemudian membawa perkembangan sebuah klub sepak bola dapat berkembang dengan baik dan dapat moncer menjuarai kompetisi kompetisi yang ada Namun keuntungan keuntungan tersebut harus pupus pada saatnya ketika krisis ekonomi tahun 1998 terjadi yang mengacaukan perekonomian Indonesia bukan hanya dari segi ekonomi saja namun secara politis juga mempengaruhi klub sepak bola Arseto Solo

Detail Buku

Jumlah Halaman 93
Kategori Pendidikan
Penerbit Penerbit Lakeisha
Tahun Terbit 2024
ISBN 978-623-119-163-2
eISBN proses
BISNIS, PRESTISE, DAN KRISIS Arseto Solo 1977-1998

BISNIS, PRESTISE, DAN KRISIS Arseto Solo 1977-1998

Toni Prasetyo