Bima seorang anak yatim piatu yang tinggal di kota pelabuhan Ia berteman dengan sebatang Pohon Tua yang ramah Namun rencana Sang Raja menebang pohon pohon yang kokoh untuk dijadikan kapal menjadikan Bima resah akan nasib sahabatnya si Pohon Tua Baga
Jumlah Halaman | 14 |
---|---|
Kategori | Pendidikan |
Penerbit | PT Jepe Press Media Utama |
Tahun Terbit | 2020 |
ISBN | 978-602-206-276-9 |
eISBN | 978-623-214-157-5 |