banner bacabuku
Belajar dari Arjuna untuk Pengelolaan Jurnal Bereputasi

Belajar dari Arjuna untuk Pengelolaan Jurnal Bereputasi

Yoppy Wahyu Purnomo;
Ebook

Sinopsis

Buku ini ditulis dengan tujuan untuk menambah literatur berbahasa Indonesia terkait pedoman dan atau panduan pengelolaan jurnal di samping yang telah dikeluarkan oleh kementerian terkait Sasaran buku ini adalah pengelola jurnal pemula khususnya pengelola dengan target percepatan akreditasi untuk jurnal yang dikelola Buku ini juga dapat digunakan sebagai referensi tambahan untuk peneliti pemula mahasiswa atau guru untuk belajar bersama terkait melek dan menulis artikel publikasi ilmiah

Tags:
Keywords:

Detail Buku

Jumlah Halaman 63
Kategori Pendidikan
Penerbit Bintang Pustaka Madani
Tahun Terbit 2021
ISBN 978-623-386-050-5
eISBN proses
Belajar dari Arjuna untuk Pengelolaan Jurnal Bereputasi

Belajar dari Arjuna untuk Pengelolaan Jurnal Bereputasi

Yoppy Wahyu Purnomo;