banner bacabuku
Asa Restorasi Hutan Harapan

Asa Restorasi Hutan Harapan

Redaksi Trubus
Ebook

Sinopsis

Restorasi Hutan Harapan sangat penting sebagai upaya untuk memulihkan hutan dataran rendah yang terluka Rimba itu seperlima dari hutan tropis Sumatera yang masih tersisa 500 000 ha Restorasi tidak bisa berjalan dalam waktu singkat Kegiatan restorasi diharapkan mampu mengembalikan flora dan fauna yang ada sebelumnya Buku ini membahas seputar upaya restorasi Hutan Harapan yang dimuat di Majalah Trubus pada 2013

Tags:

Detail Buku

Jumlah Halaman 24
Kategori Umum
Penerbit Trubus Swadaya
Tahun Terbit 2019
ISBN -
eISBN 978-623-7468-14-1
Asa Restorasi Hutan Harapan

Asa Restorasi Hutan Harapan

Redaksi Trubus