Logo Bacabuku
Anestesiologi Veteriner

Anestesiologi Veteriner

Dr. drh. Dhirgo Adji, M.P.
Ebook

Sinopsis ebook

Dr drh Dhirgo Adji M P mendapatkan gelar Dokter Hewan dari Fakultas Kedokteran Hewan FKH Universitas Gadjah Mada 1987 mendapat pengalaman dalam Ilmu Bedah Hewan Besar IBHB di bawah advisor Dokter Hewan berpengalaman asal Kanada lulus studi jenjang magister di Program Sains Veteriner FKH UGM 1997 gelar Doktor Sains Veteriner dari FKH UGM 2006 Sebagai Dosen di FKH UGM 1992 diangkat menjadi Pegawai Negeri Sipil dan ditempatkan di Bagian Bedah sekarang Departemen Ilmu Bedah dan Radiologi FKH UGM 1993 Dikenal luas di Indonesia dan beberapa negara di Asia Tenggara sebagai praktisi Bedah Ortopedi Veteriner Selain saat ini menjabat sebagai Ketua Departemen Ilmu Bedah dan Radiologi dedikasi dan pengembangan dalam keilmuan Bedah Veteriner diterapkan juga dalam kegiatan berorganisasi sejak tahun 2012 menjadi pendiri sekaligus Ketua Asosiasi Dokter Bedah Veteriner Indonesia ADBVI Ketetapan Musyawarah Nasional ADBVI I di Surabaya dan Musyawarah Nasional ADBVI II di Yogyakarta secara aklamasi memilihnya kembali menjadi Ketua ADBVI hingga tahun 2026 Selain mendalami dan terampil dalam Ilmu Bedah Veteriner Dr Dhirgo demikian banyak orang memanggil secara aktif menjadi embicara instruktur serta mentor dalam workshop Ilmu Bedah Veteriner di berbagai kota di Indonesia

Detail Buku

Jumlah Halaman 146
Kategori Kedokteran
Penerbit Penerbit EGC
Tahun Terbit 2025
ISBN 978-623-203-639-0
eISBN 978-623-203-667-3
Anestesiologi Veteriner

Anestesiologi Veteriner

Dr. drh. Dhirgo Adji, M.P.