banner bacabuku
Adopsi Internet of Things dalam Pendidikan

Adopsi Internet of Things dalam Pendidikan

Cucuk Wawan Budiyanto; dkk
Ebook

Sinopsis

Dalam konteks dunia pendidikan perkembangan dan penggunaan teknologi juga telah membawa perubahan yang besar IoT Internet of Things menambahkan dimensi lain pada fenomena ini yang nantinya akan mengubah cara proses kegiatan belajar mengajar dengan memberikan pengalaman pendidikan yang lebih efisien dan mendalam Dengan sistem IoT maka akan membantu mendeteksi keberadaan siswa di dalam kelas meniadakan kebutuhan untuk mengambil kehadiran secara manual sehingga bisa lebih menghemat waktu Berbagai penerapan IoT dalam bidang pendidikan bahkan dapat meningkatkan kualitas siswa guru dan sekolah itu sendiri

Tags:

Detail Buku

Jumlah Halaman 102
Kategori Komputer
Penerbit Relasi Inti Media
Tahun Terbit 2022
ISBN 978-623-6474-58-7
eISBN 978-623-6474-56-3
Adopsi Internet of Things dalam Pendidikan

Adopsi Internet of Things dalam Pendidikan

Cucuk Wawan Budiyanto; dkk